Chrisye, (Christian Rahadi, lalu Chrismansyah Rahadi; lahir di Jakarta, 16 September 1949 – wafat di Jakarta, 30 Maret 2007 pada umur 57 tahun) adalah seorang penyanyi pop Indonesia. Mulai bermusik ketika bergabung sebagai bassist dengan band Gipsy, ia lalu menjulang lewat lagu "Lilin-lilin Kecil" di sekitar tahun 1977 dan Badai Pasti Berlalu setelah bersolo-karir sebagai penyanyi. Beberapa lagunya yang populer adalah "Ketika Tangan dan Kaki Berkata", "Badai Pasti Berlalu", "Aku Cinta Dia", "Hip Hip Hura", "Nona Lisa", dan "Pergilah Kasih".Sumber: Wikipedia Indonesia
0 komentar:
Posting Komentar